Membangun Cinta...
Kita sudah sering dengar kata 'jatuh Cinta', 'putus Cinta' kapankah terakhir kali kamu dengar kata 'bangun Cinta'..? Yaa begitulah yang ingin aku tuliskan pada saat ini..'Membangun Cinta'...
Maka inilah bahan-bahan yang diperlukan untuk membangun Cinta;

2. kejujuran
3. kesetiaan
4. perhatian
5. saling menghormati
6. menjadi teman terbaik
7. membanggakan cintanya
8. ada saat dia membutuhkanmu
9. menanggung beban bersama
10. waktu untuk bersama
11. berkomunikasi
12. percaya dan selalu berdoa kepada Allah
13. menerima kesalahan
14. menghargai upaya dia
15. mengenal kembali kebaikannya
16. mencintai tanpa syarat
17. refresh cinta kamu dengan kejutan
18. bicarakanlah apapun, baik atau buruk
19. mengerti kamu tidak akan selalu bahagia
20. memahami dia memiliki argumentasi sendiri
21. memaafkan dan melupakan kesalahan masing2
22. meninggalkan masa lalu menuju ke masa depan yang baik
Maka setelah bahan2 tersebut ada dalam hubungan Cinta kamu dan dia, tak akan ada lagi kata putus Cinta dan jatuh Cinta, dan yang akan kita sering dengar bangun Cinta...
Selamat pagi, semangat pagi, bangun Cinta, semangat dalam Cinta...
Cinta dalam hidupku,
inilah 22 kenang2an dari Cinta...